Berbagi Kemudahan Gerai lokal Heer NET Membuka Usaha Kecil- kecilan Dan Bisa Bertransaksi Dalam BRILink

  • Nov 14, 2017
  • abdillahhatta

Desa BokorDesa Broadband – Tinggal di desa dengan mempunyai pekerjaan dengan penghasilan baik barangkali sulit ya.. kata sebagian orang – orang. Barangkali semua itu menjadi alasan begitu banyak orang, pemuda – pemudi hijrah ke perkotaan untuk mendapatkan pekerjaan demi masa depan. Ingin membuka usaha nyatanya masih kekurangan modal Nah kali ini terlihat warga desa Bokor yang kita kenal Pak cik iwan, ia mengatakan membuka usaha nya itu mulai dari kecil – kecilan dulu dikaranekan di desa kami mempunyai potensi yang menguntungkan. Awal nya ia dulu pernah kerja di perkota bertahun –tahun lama nya sudah dan akhir itu ia memutuskan untuk membangun usaha kecil di desa yang bisa dijadikan alternatif ketika kembali ke kampung halaman. Usaha yang dia buat berawal dari Agen Bank BRILink , “ layanan transaksi keuangan tanpa kantor “ Agen BRILINK SUHERMAN BOKOR [caption id="attachment_1773" align="alignnone" width="340"]Foto : Agen BriLink Desa Bokor Foto : Agen BriLink Desa Bokor[/caption] Sekarang tidak perlu jauh kekota lagi dengan kemudahan layanan BRIlink suherman masyarakat desa bisa menggunakan jasa tersebut dengan mudah dan cepat . Kini Gerai Heer HEET menyediakan berbagai macam kebuthan masyarakat selain teraksaksi perbankan nya.

  • Foto copy
  • Alat tulis ( ATK )
  • Rental Printer
  • Cetak foto Digital
  • Pulsa All Operator
  • Minuman ES Tebu
Dalam PerBankan BriLink nya :
  • Buka buku tabungan
  • Tarik tunai
  • Transper antar Bank lain
  • Setor tunai
  • Bayar token listrik
  • Bayaran cicilan kreditan
Ini sangat bermanfaat sekali dengan adanya usaha – usaha tersebut masyarakat desa bisa cepat sehingga menghematkan waktu dan biaya, bisa bertransaksi tanpa harus dibatas jam kantor atau hari libur, bisa nabung, tarik tunai dengan nominal kecil dan belanja – belanja lainnya dengan Suasana lebih kekeluargaan dan informal. Semoga bermanfaat sekali dalam perkembangan Desa dan Kawasan , Desa Bokor Kecamatan Rangsang Barat , Kabupaten Kepulauan Meranti dalam perkembangan Usaha Kecil Menengah. Untuk informasi lebih lanjut dengan AgenBrilink dan belanja di Gerai Heer Net hubungi: Suherman / iwan Jalan Pelabuhan I Desa Bokor Telpon/ WA : 0812 7664 086