Peraturan Desa (Perdes) Desa Bokor Kecamatan Rangsang Barat

  • Jun 21, 2016
  • abdillahhatta

Desa Bokor - Perdes atau peraturan Desa Adalah peraturan yang buat oleh Kepala Desa Bersama denga Badan Permusyawaraatan Desa, peraturan ini berlaku untuk wilayah tertentu yang merupakan penjabaran dari peraturan perundang-undangan yang lebih tinggi.
Perdes atau peraturan Desa yang dibuat tidak boleh bertentangan dengan kepentingan umum atau peraturan perudangan-undangan yang lebih tinggi, masyarakat setempat berhak memberikan masukan baik itu secara tertulis, ataupun lisan dalam rangka penyiapan Rencana Peraturan Desa.
Berikut ini ini adalah perdes untuk wilayah Desa Bokor Kecamatan Rangsang Barat Kabupaten Kepulauan Meranti